“Another Day in Paradise” merupakan salah satu lagu dari album Phil Collins. “.But Seriously” yang dirilis tahun 1989. Lagu yang bercerita tentang tunawisma ini pada tahun 1991 berhasil memenangkan Grammy Award for Record of the Year dan Best British Single pada tahun 1990 (Wikipedia).
Inilah lyric lagunya :
Inilah lyric lagunya :
She calls out to the man on the street
"Sir, can you help me?
It's cold and I've nowhere to sleep,
Is there somewhere you can tell me?"
He walks on, doesn't look back
He pretends he can't hear her
Starts to whistle as he crosses the street
Seems embarrassed to be there
Oh think twice, it's another day for
You and me in paradise
Oh think twice, it's just another day for you,
You and me in paradise
She calls out to the man on the street
He can see she's been crying
She's got blisters on the soles of her feet
Can't walk but she's trying
Oh think twice...
Oh lord, is there nothing more anybody can do
Oh lord, there must be something you can say
You can tell from the lines on her face
You can see that she's been there
Probably been moved on from every place
'Cos she didn't fit in there
Oh think twice...
"Sir, can you help me?
It's cold and I've nowhere to sleep,
Is there somewhere you can tell me?"
He walks on, doesn't look back
He pretends he can't hear her
Starts to whistle as he crosses the street
Seems embarrassed to be there
Oh think twice, it's another day for
You and me in paradise
Oh think twice, it's just another day for you,
You and me in paradise
She calls out to the man on the street
He can see she's been crying
She's got blisters on the soles of her feet
Can't walk but she's trying
Oh think twice...
Oh lord, is there nothing more anybody can do
Oh lord, there must be something you can say
You can tell from the lines on her face
You can see that she's been there
Probably been moved on from every place
'Cos she didn't fit in there
Oh think twice...
Lirik lagu di atas bercerita tentang para tunawisma dan sikap ketidakpedulian orang akan keadaan dan nasib mereka. Kita abai dan pura-pura tidak tahu atau memang tidak mau tahu dengan perjuangan para gelandangan untuk bertahan hidup. Kita sibuk dengan urusan kita sendiri, berjuang untuk meraih kemakmuran sendiri. Kita sibuk mengejar kesenangan hidup dan kekayaan material : mobil, rumah mewah, wisata, gaji, jabatan, dll. Kita lupa ada sebagian manusia yang bahkan untuk makan pun harus mengais-ngais sisa dan tidak mempunyai atap untuk menaungi tidurnya. Berapa banyak orang yang perduli dan mau bertindak untuk memperbaiki kehidupan para gelandangan?
Tragisnya pemerintah sebagai pengemban tanggung jawab pelayanan publik sama tidak pedulinya dengan kita. Problem kemiskinan dan kesenjangan sosial struktural dipecahkan dengan cara mengeluarkan larangan agar tidak memberi ke pengemis, “Please don’t give to beggars, they cause traffic problems” demikian tertulis dalam videoclip “Another Day in Paradise”. Sungguh ironis, ketidakmampuan pemerintah untuk memecahkan masalah sosial ditimpakan pada si gelandangan dan melarang orang untuk memperdulikan mereka.
Gelandangan tidak bisa diatasi dengan menyumbat spirit karitas manusia apabila dengan menyingkirkan atau menyembunyikannya. Gelandangan itu bak borok, baunya akan tetap menyebar selama sumber penyakitnya tidak disembuhkan. Daripada menyembunyikan borok itu, mengapa pemerintah tidak berpikir untuk memanfaatkan semangat beramal masyarakat untuk menggalang dana bagi pengentasan problem kemiskinan.
Yah, ternyata kita hanya bisa bernyanyi :
Oh think twice, it's another day for
You and me in paradise
Oh think twice, it's just another day for you,
You and me in paradise
Gambar : Pablo Picasso - Old Beggar with a Boy (greatoilpainting.com)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar